Kemelut Kerajaan Mancu

KEMELUT KERAJAAN MANCU

Karya: Asmaraman S Kho Ping Hoo


Kemelut Kerajaan Mancu mengisahkan tentang Ciu Thian Hwa yang dijuluki Huang-ho Sian-li (Dewi Sungai Kuning) yang ternyata adalah keturunan pangeran Manchu, ia memegang Tek-pai (tanda kekuasaan) yang diberikan oleh Kaisar Shun Chi agar berjuang mempertahankan keselamatan putra mahkota pangeran Kang Shi yang masih bocah, karena kedudukannya diincar oleh para sanak keluarganya sendiri .
Bagaimana ia menemukan ayah dan ibunya? dan bagaimana ia bisa sampai mendapatkan mandat dari Kaisar? dan siapakah jodohnya kelak?

SERIAL SEBELUMNYA
JILID 01

Serial DEWI SUNGAI KUNING Selesai Sampai Di Sini
LihatTutupKomentar